Pasar Global

Kampus, Sekolah dan Perusahaan Investasi

SAPA#0840: Kampus adalah pemasok sumber daya manusia bagi berbagai perusahaan. Dengan perusahaan investasi miliknya, kampus juga pemasok modal bagi berbagai perusahaan. Perusahaan invetasi mengelola aset berprinsip keamanan tinggi dengan imbal hasil dividen bagi kampus. Perusahaan juga membeli hasil riset kampus. Kampuspun menjadi institusi yang secara finansial sangat kuat. Tidak menggantungkan diri dari dana uang kuliah …

Kampus, Sekolah dan Perusahaan Investasi Read More »

PetroChina: Saham Publik

SAPA#0681: Perusahaan-perusahaan penguasa pasar global pada umumnya adalah perusahaan publik penuh (fully public company). Tidak ada lagi pemegang saham pengendali. Bukan karena pemegang saham pendiri menjual sahamnya, tapi karena perusahaan melepas saham baru (right issue) untuk belanja modal ekspansi bisnis. Saham pendiri terdilusi. Itulah proses korporatisasi. Seperti PetroChina. Sarapan Pagi persembahan SNF Consulting. — di …

PetroChina: Saham Publik Read More »

Petronas: Pasar Global

SAPA#0650: Sebagaimana di negara manapun, perusahaan-perusahaan dari berbagai negara juga eksis di pasar domestik Malaysia. Tapi, eksistensi asing di pasar domestik diimbangi dengan eksistensi perusahaan domestik di pasar dunia. Seperti Petronas. Sarapan Pagi dipersembahkan oleh SNF Consulting — di SNF Consulting.

Investment Company Terbesar

SAPA#0629: Investment company selalu berada di balik perusahaan penguasa pasar global. Perusahaan lama maupun yang sama sekali baru alias start up. Mereka bekerja mengumpulkan dana dari masyarakat dari berbagai penjuru dunia, untuk diinvestasikan dengan menjadi pemegang saham di berbagai perusahan. Satu perusahaan sahamnya dipegang oleh banyak investment company secara “keroyokan” dalam rangka memeperkecil risiko. Daannn….USA …

Investment Company Terbesar Read More »

Sony: Anak Perusahaan

SAPA#0587: Masuk pasar asing adalah keniscayaan bagi sebuah perusahaan yang fokus menekuni sebuah bidang. Bagaimana masuk pasar sebuah negara asing? Awalnya tentu dengan ekspor. Selanjutnya adalah mendirikan anak perusahaan di negara tersebut. Anak perusahaan akan meningkatkan efisensi dari kaca mata produksi sekaligus berbagi laba melalui pajak dan kontribusi PDB bagi negara tersebut. Saling menguntungkan. Sony …

Sony: Anak Perusahaan Read More »

Sony: Korporatisasi

SAPA#0584: Pada perusahaan ber-core competence terkorporatisasi, masuk pasar luar negeri adalah keniscayaan. Berbeda dengan perusahaan konglomerasi yang palugada, pasar dalam negeri terlalu sempit untuk perusahaan yang fokus pada core competence. Menguasai pasar global adalah takdir bagi perusahaan fokus core competence. Pertanyaannya, sebegitu mudahkah masuk menguasai pasar sebuah negara asing? Tentu tidak. Perlu saling memberi. Masuknya …

Sony: Korporatisasi Read More »

Nissan: All Out!

SAPA#0576: Nissan yang all out di bisnis mobil “hanya” menguasai 6,2% pasar global. Kas untuk investasinya lebih dari 2x laba dikonsentrasikan u industri otomotif. Berdaya saing global membawa nama negerinya di kancah persaingan antar bagsa. Nissan all out! Perusahaan Anda sudah all out? Sarapan Pagi membantu Anda dan team manajemen perusahaan Anda all out menjaga …

Nissan: All Out! Read More »

Kawasaki : Pasar Global

SAPA#0569: Sepatu Bata masuk ke Indonesia tahun 1939. Jadi, sebelum kemerdekaan pun perusahaan multinasional telah masuk menguasai pasar lokal. Dan itulah dunia. Makin lama makin terbuka. Perusahaan yang sukses mampu menjual produknya lebih banyak ke luar negeri daripada ke negerinya sendiri. Memompakan uang dan kebanggaan bagi negerinya dari berbagai penjuru dunia. Seperti Kawasaki. Sarapan Pagi …

Kawasaki : Pasar Global Read More »

Suzuki : Pesaham

SAPA#0563: Perusahaan itu seperti tanaman. Tanaman yang tidak tumbuh itu pastilah tanaman yang mati. Perusahaan yang tidak tumbuh akan mati terdesak oleh pesaing pemegang crowding effect dan pasar SDM unggul yang hanya mau bekerja di perusahaan tumbuh pesat. Konsekuensi tumbuh adalah terus-menerus memasukan pesaham baru sesuai kurva korporatisasi ideal sampai tidak ada lagi pesaham dominan …

Suzuki : Pesaham Read More »

Korporatisasi Yamaha : Nasionalisme

SAPA#0550: Nasionalisme di dunia bisnis? Lihatlah Yamaha, Honda, Suzuki, Kawaski, Toyota dan penguasa pasar global dari Jepang lainnya. Mereka terkorporatisasi sempurna. Tidak ada pesaham pengendali. Keputusan bisnis mereka sepenuhnya independen sesuai logika bisnis para direksi yang profesional. Sesama Jepang mereka menjalin nasionalisme dengan kepemilikan saham porsi kecil untuk menjaga hubungan bisnis yang stabil. Sesama Jepang …

Korporatisasi Yamaha : Nasionalisme Read More »