Pendapatan

KINO: IPO Trap

SAPA#0821: IPO Trap. Jebakan IPO. Salah satu kemungkinananya bisa muncul karena belanja modal dari dana hasil IPO tidak tepat pada aset pemicu pendapatan (revenue driver). Mari belajar dai IPO KINO, sebuah perusahaan consumer good. Sarapan Pagi dipersembahkan oleh SNF Consultinghttps://t.me/sarapanpagi — di SNF Consulting.

Ajinomoto & Risiko Politik Ekstrim

SAPA#0819: Dalam menghadapi risiko perubahan politik ekstrim, perusahan global dapat dibagi menjadi 2 kelompok: perusahaan yang aman dan perusahaan yang belum aman. Sebuah perusahaan termasuk aman terhadap risiko perubahan politik esktrim jika perusahaan tersebut masih bisa beroparasi normal dengan hilangnya seluruh pendapatan dari negara dengan kontribusi omzet terbesar. Seperti Ajinomoto. Sarapan Pagi persembahan SNF Consulting https://t.me/sarapanpagi — …

Ajinomoto & Risiko Politik Ekstrim Read More »

Ajinomoto Lima Tahun Terakhir

SAPA#0811: Kinerja finansial adalah hasil akhir manajemen perusahaan. Apa yang awal? Yang paling awal adalah konsep bisnis. Menemukan core competence adalah bagian penting dari konsep bisnis. Core compence yang tepat didukung pengelolaan yang bagus akan menghasilkan kinerja finansial yang bagus pula. Seperti Ajinomoto yang bermula dari konsep “umami” menghasilkan omset ratusan triyun rupiah yang terdistribusi …

Ajinomoto Lima Tahun Terakhir Read More »

BlackBerry Apakabar?

SAPA#0800: BlackBerry apakabar? Perusahaanyang pernah merajai pasar gadged RI itu terpuruk dengan makin populernya Android. Habiskah riwayat BB? Triwulan terakhir BB sudah mulai laba kembali. Perusahaan yang memiliki core competence memang memiliki kemampuan recovery dari sebuah kondisi terpuruk. Kemampuan mengoreksi kesalahan strategi untuk kembali unggul dalam persaingan. Sarapan Pagi persembahan SNF Consulting https://t.me/sarapanpagi — di SNF Consulting.

Pertamina, Apakabar?

SAPA#0799: Apakabar Pertamina? Pada laporan terbarunya, Semester pertama 2017, Pertamina mencatatkan pertumbuhan pendapatan yang cukup bagus. Perusahaan miik pemerintah RI ini juga mencatatkan laba yang cukup bagus. Hanya saja belum seperti Petronas yang bisa bicara di industri minyak dan gas global. Sarapan Pagi dipersembahkan oleh SNF Consulting https://t.me/sarapanpagi — di SNF Consulting.

Pemulihan Sari Roti

SAPA#0788: Jaman medsos, siapapun bisa beropini negatif maupun positif terhadap seseorang atau sebuah organisasi termasuk perusahaan. Bagaimana ketika sebuah opini negatif warganet mendera sebuah perusahaan dengan hebatnya sampai berpengaruh terhadap penjualan? Butuh strategi yang tepat dengan biaya yang bisa sangat besar. Sari Roti mengorbankan laba untuk menanggulangi kampanye boikot warganet akibat sikap manajemen terhadap kehadirannya …

Pemulihan Sari Roti Read More »

Sari Roti: Beban Pokok Penjualan & Royalti 2016

SAPA#0739: Anda perlu melihat bahwa sebuah perusahaan yang punya core competence bisa memperoleh pendapatan dari konsumen di negara lain melalui royalty. Seperti Pasco Shikishima Corporation Jepang dengan core competence roti yang memperoleh pendapatan dari konsumen Indonesia melalui Sari Roti. Apa core competence perusahaan Anda? Sarapan Pagi dipersembahkan dari Jl. Pemuda 60-70 Surabaya oleh SNF Consulting https://telegram.me/sarapanpagi — …

Sari Roti: Beban Pokok Penjualan & Royalti 2016 Read More »

Roti Tawar: Segmen Keluarga

SAPA#0737: Perilaku konsumen selalu berubah. Kebiasaan makan pagi yang dulu selalu nasi, perlahan menjadi roti. Daan….roti tawar pun menjadi bisnis yang berkontribusi besar bagi pendapatan perusahaan roti. Seperti Sari Roti. Sarapan Pagi dipersembahkan oleh SNF Consulting https://telegram.me/sarapanpagi — di SNF Consulting.

Belanja Pemerintah 2016

SAPA#0699: Pencapaian pendapatan yang hanya 87,11% dari target anggaran dan realisasi belanja yang 89,50% dari yang dianggarkan mengakibatkan terjadinya defisit 103,92% dari target defisit pada anggaran. Gantinya Sarapan Pagi persembahan SNF Consulting. — di SNF Consulting.