Day: October 20, 2017

Dana Hasil IPO Prodia

SAPA#0839: Bagi sebuah perusahaan yang bervisi tinggi, IPO bukan puncak prestasi. IPO bukan garis finish. Sebaliknya, IPO adalah garis start. IPO adalah awal dari sebuah proses untuk mendayagunakan core competence yang dimiliki memenuhi kebutuhan masyarakat melampaui sekat-sekat negara tanpa adanya kendala permodalan. Dimulai dari IPO, dana masuk, ekuitas naik, DER turun, pemanfaatan dana IPO sesuai …

Dana Hasil IPO Prodia Read More »