Road Map

IPO dan Investasi Cleo

SAPA#0703: Siapa yang membutuhkan IPO? Yang butuh IPO adalah perusahaan yang memiliki road map tumbuh pesat dengan visi yang jelas. Untuk tumbuh pesat butuh belanja investasi berkali-kali laba. Seperti Cleo. Dari mana sumber dananya? Awalnya bisa dari utang. Tapi utang tidak bisa sembarangan. Utang ada batas amannya. Maka, saat tambahan utang sudah tidak memungkinkan, saatnya …

IPO dan Investasi Cleo Read More »

Pesaham PetroChina di New York Stock Exchange

SAPA#0684: membaca konstalasi bisnis saat ini, mustahil ekonomi sebuah bangsa maju tanpa adanya banyak investment company besar dan terbentuknya investing society. Butuh visi besar n kerja keras jangka panjang. Kita mesti belajar dari Wllington, pemegang saham terbesar PetroChina di NYSE. Sarapan Pagi persembahan SNF Consulting— di SNF Consulting.

PetroChina: Posisi Keuangan

SAPA#0679: Rendahnya rasio utang terhadap ekuitas (DER) adalah cara perusahaan komoditas bersiap menghadapi fluktuasi harga barang dagangannya yang bisa jadi melemah secara esktrim. PetroChina tidak tergoda ikut dalam kebijakan DER tinggi (bisa lebih dari 3) sebagaimana perusahaan di negara-negara yang ekonominya tumbuh pesat pada umumnya. Ini bisnis komoditas! Sarapan Pagi persembahan SNF Consulting — di …

PetroChina: Posisi Keuangan Read More »